Senin, 10 Mei 2010

MENCETAK DOKUMEN

MENCETAK DOKUMEN
1. Pada menu print preview klik tombol print atau jika berada pada lembar kerja dan ingin mencetak langsung maka pilih menu File kemudian klik Print
2. Pada menu print ini terdapat beberapa menu yang harus dipilih, beberapa keterangan menu tersebut adalah ;

Printer Name Nama printer yang telah terinstaal pada komputer
Properties Untuk mengganti jenis kertas dan konfigurasi printer
All Mencetak semua halaman
Page(s) From:3 To:15 (Mencetak halaman dari 3 sampai 15
Selection Mencetak halaman yang diblok atau mencetak daerah tertentu dalam lembar kerja
Entire Workbook Mencetak semua sheet dalam workbook
Active Sheet(s) Mencetak sheet yang sedang aktif
Number of Copies Memilih jumlah rangkap dari pencetakan, isikan dengan 4 jika setiap halaman menginginkan dicetak sebanyak 4 rangkap
Preview Melihat dokumen sebelum dicetak

3. Setelah semua menu di pilih, maka klik OK dan tunggu beberapa saat sampai kertas hasil cetakan keluar dari printer

Tidak ada komentar:

Posting Komentar